Selamat Datang di Kelas Digital SDN Kowel Pamekasan Dengan Pak Muhammad Saleh, S.Pd

wakuncar! PMM

 


Dalam menyambut Hari Pendidikan Nasional, platform Merdeka Mengajar bersama dengan mitra-mitra pilihan akan mempersembahkan apresiasi terhadap Bapak dan Ibu Guru yang telah aktif dalam menggunakan PMM dengan mengikuti kegiatan WAKUNCAR (Waktunya Untuk Cerita)!

Kami mengajak Bapak dan Ibu Guru yang ingin menceritakan pengalamannya, tentang bagaimana PMM menemani serta membantu Anda dalam bertumbuh, dan membagikannya di media sosial, agar semakin banyak guru yang terinspirasi dan merasakan manfaatnya. 

Bagikan pengalaman baik Anda dalam menggunakan PMM (terutama konten 15 Menit Bisa) dengan mengikuti 3 Langkah mudah berikut:

✅ Unggah pengalaman Anda di media sosial (FB, X, TikTok, Youtube, atau Instagram). Tidak ada limitasi dalam jumlah unggahan tiap kanal
✅ Isi formulir keikutsertaan di http://s.id/wakuncarpmm
✅ Bagikan konten Anda ke rekan guru!

Periode kegiatan mulai 29 April - 17 Mei 2024!

Syarat untuk menjadi konten terpilih
✅ Pastikan akun Anda terbuka untuk publik (tidak terkunci)
✅ Konten yang diunggah mengandung unsur rekomendasi positif dan ajakan untuk menggunakan PMM
✅ Mempunyai bukti karya / aksi nyata yang telah diunggah di PMM

Pemenang terpilih akan mendapatkan hadiah berupa:

wakuncar!